Panduan Lengkap Cara Flash Oppo Find Piano R8113

Panduan Lengkap Cara Flash Oppo Find Piano R8113
Panduan Lengkap Cara Flash OppoFind Piano R8113 - Assalamuallaikum Wr.Wb, Salam sejahtera, salam jumpa dan selamat datang di flashandroit.com, untuk saat ini saya akan berbagi panduan cara flashing Oppo Find Piano R83113. Dalam beberapa kasus yang terjadi pada smartphone android ini. Botloop, aplikasi yang lemot, lupa kunci kode telphone ata pola, dan juga dapat digunakan untuk meng Upgrade agar ponsel kembali fresh seperti baru lagi. Memang ada beberapa kasus atau kegagalan yang terjadi saat kita melakukan flashing yang penulis alami pernah flashing Oppo Find Piano dengan menggunakan Sdcard tanpa komputer terjadi kegagalan atau failed. Pernah juga setelah sukses flashing menggunakan SdCard tanpa Komputer namun smartphone tetap tidak ada perubahan dalam arti tetap botloop. Namun setelah penulis menggunakan cara dibawah ini dengan Aplikasi Sp FlashTool tentu saja dengan komputer /laptop flashing terbukti sukses dan berhasil.
"Oppo"
Nah untuk kali ini saya akan berbagi jika cara flashing menggunakan Sdcard tidak berhasil, salah satu caranya dengan flashing menggunakan laptop/PC dengan bantuan aplikasi Sp Flashtool. Caranya memang berbeda jika dibandingkan flashing dengan menggunakan Sdcard tidak terlalu rumit jika dilakukan dengan kesabaran dan ketelitian. Buat kalian yang belum pernah mencoba flashing dengan menggunakan laptop/PC dengan aplikasi Flashtool dibawah ini saya akan jelaskan langkah demi langkahnya lengkap beserta gambarnya.

Berikut di bawah ini bahan yang perlu dipersiapkan :
Firemwhare Oppo Find Piano (dalam proses Uploud)

Langkah-langkah  Flashing Oppo Find Piano :
1.Jika semua bahan diatas di download semua lalu ektrak dan instal driver satu demi satu dan pastikan file sudah tidak di dalam folder rar.

2.Buka aplikasi Sp Flash tool yang telah di ektrak 

3.Klik pada tab aplikasi sp flashtool dan klik “Scatter_Loading” dan masukan file firemwhare Oppo Find Piano R8113cari file .txt seperti

4.Sambungkan Usb Kabel data dengan Laptop/komputer dalam kondisi ponsel mati sambil menekan tombol volume atas (+) lalu tekan tombol download lihat gambar di bawah ini:

"Oppo Find"
5.Jika berhasil smartphone  terdeteksi oleh Aplikasi Spflashtool  secara otomatis proses flashing akan berjalan seperti gambar di bawah ini:
"Oppo Find"

6.Tunggulah 5 hingga 7 menit dan biarkan proses flash berjalan jika proses flashing sudah selesai akan ada notifikasi  lingkaran warna hijau yang menandakan proses instal ulang pada Oppo find Piano telah selesai dan silahkan cabut kabel usb pada komputer/laptop
"Oppo Find"

7. Selesai silahkan hidupkansmartphone dan masuk menu seting mengikuti panduan pada menu smartphone Oppo find Piano.

Panduan Lengkap Cara Flash Oppo Find Piano R8113
Untuk lebih memaksimalkan kinerja smartphone sebaiknya setelah melakukan flashing dengan cara diatas silahkan masuk factory Reset  cara ini untuk mengantisipasi kendala yang sering terjadi setelah proses flashing selesai. Demikian ulasan kali ini jika menemui kendala saat melakukan flashing dengan cara di atas silahkan tinggalkan komentar di bawah ini dangan bahasa yang santun  terima kasih.

Baca Juga Disini