Oprek HP android GSM agar bisa di gunakan Untuk kartu Smartfren 4G LTE
Oprek HP android GSM agar bisa di gunakan Untuk kartu Smartfren 4G LTE.Cara memasang Smartfren 4G di Hp Samsung Oppo Asus
Xiaomi .Pada Tahun tahun lalu smartfren menguasai 45% kebutuhan internet di negara Indonesia, namun seiring dengan semakin banyaknya
persaingan pangsa pasar smartphone akhirnya
lambat launpun pengguna smartfren pun terpinggirkan. Tapi Setelah pada waktu itu Smartfren meluncurkan program baru yaitu program
pengalihan jaringan CDMA ke GSM dan menghadirkan sebuah alih teknologi yang di klaim sebagai yang tercanggih
untuk saat ini yaitu 4G LTE.
Cara memasang Samartfren 4G di Hp Samsung Oppo Asus
Xiaomi
Sehubungan dengan hal tersebut
di atas disini saya akan membagikan tips
bagi anda yang menggunakan smartphone
android dan ingin menikmati akses
internet 4G LTE dari smartfren yang saat
ini terkenal sangat bagus jaringannya pada berbagai daerah.
Langkah pertama pastikan
terlebih dahulu bahwa jaringan pada daerah anda terjangkau oleh jaringan 4G LTE dari smartfren, Untuk daerah Metro saya pastikan sudah terjangkau 4G LTE
Smartfren .
Sebelum kita lakukan cara
dibawah ini saya tidak bertanggung jawab
apa bila terjadi kerusakan pada
handphone anda.
Cara Menggunakan Smartfren 4G/LTE Di Android GSM. Samsung, Oppo, Asus, Xiaomi
Bahan yang diperluka, untuk Setting SIMCARD
4G/LTE Smartfren pada Android GSM :
Handphone Android Support
Jaringan 4G LTE GSM
Kartu Smartfren 4G/LTE (Beli yang warna merah sim card nya)
Tekad yang Kuat untuk Mencoba.
Cara memasang serta setting SIMCARD 4G LTE di handphone android
GSM:
Pasang kartu Smartfren 4G di handphone android anda
Dial dengan menekan *#*#4636#*#*
Masuk ke pengaturan
Jaringan Pengaturan - Jaringan Selular - Mode Jaringan - WCDMA saja/ LTE
Sebaiknya pilih Sim 1 saja karena beberapa handphone android ada yag 4G pada
SIM 1 Saja.Klik tombol aktifkan Profile Penerbangan di handphone anda sebentar
lalu matikan lagi maka Secara otomatis handphone anda akan mencari sinyal 4G Smartfren
Setelah selesai melakukan pada
langkah yang di atas silahkan masuk ke
menu Pengaturan - Jaringan Selular - Mode
Jaringan - Nama Poin Akses - Tambah
Lalu setting APN-nya seperti berikut :
Nama: smartfren4g
APN: smartfren4g
Username: smartfren4g
Password: smartfren4g
(yang lain biarkan saja )
Kemudian Save dan aktifkan APN baru ini.
Selamat handphone anda sudah
bisa menikmati jaringan 4G Smartfren.
Oprek HP android GSM agar bisa di gunakan Untuk kartu Smartfren 4G LTE.
Demikian artikel Tips, Cara memasang Samartfren 4G di Hp Samsung Oppo Asus Xiaomi semoga bermanfaat Catatan: Cara diatas sudah terbukti work di handphone samsung galaxy J5, Xiaomi Redmi Note 3, Samsung Galaxy J7, Oppo yang Support 4g, Asus Zenfone. Insya allah cara di atas berlaku untuk semua handphone android dengan catatan Handphone anda sudah support/ fitur 4G LTE terutama 4G LTE yang cocok dengan frekuensi di Indonesia saat ini, Salam santun
Demikian artikel Tips, Cara memasang Samartfren 4G di Hp Samsung Oppo Asus Xiaomi semoga bermanfaat Catatan: Cara diatas sudah terbukti work di handphone samsung galaxy J5, Xiaomi Redmi Note 3, Samsung Galaxy J7, Oppo yang Support 4g, Asus Zenfone. Insya allah cara di atas berlaku untuk semua handphone android dengan catatan Handphone anda sudah support/ fitur 4G LTE terutama 4G LTE yang cocok dengan frekuensi di Indonesia saat ini, Salam santun